Lihat Semua : motion_grafis
Sejarah Latar Belakang HAORNAS
Dipublikasikan pada 7 years ago , Redaktur: Andrean W. Finaka, Riset : RM Ksatria Bhumi Persada / Desain : Mohammad Iqbal Romadhoni / View : 13.621 |
Tahukah kamu jika tanggal 9 September diperingati sebagai hari olahraga nasional. Penetapan Haornas tersebut berdasarkan tanggal penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional (PON) pertama di Stadion Sriwedari, Solo 9 -12 September 1948.
Selepas PON pertama, prestasi Indonesia di bidang olahraga terus meningkat. Itulah yang melatarbelakangi dilahirkannya Keppres No. 67 tahun 1985 tentang Hari Olah Raga Nasional.