Lihat Semua : infografis

9 Cara Cegah Kebakaran Hutan


Dipublikasikan pada 7 years ago , Redaktur: Andrean W. Finaka, Riset : Oktanti Putri Hapsari / Desain : Resi Prasasti /   View : 16.150


Kebakaran hutan memiliki banyak sisi negatif. Selain menimbulkan kabut asap yang bisa menganggu transportasi dan kesehatan. Asap yang ditimbulkan dari kebakaran hutan juga akan membuat polusi udara meningkat.

Tidak hanya itu saja, kebakaran hutan akan membuat banyak hewan dan tumbuhan mati sehingga keseimbangan alam menjadi terganggu. Sisi negatif yang lain adalah terjadinya banjir, karena kurangnya pepohohan yang bisa menyerap cadangan air.

Oleh karena itulah, perlu adanya tindakan nyata dari semua pihak agar kebakaran hutan bisa dicegah.



Infografis Terkait