Lihat Semua : infografis

Pertolongan Pertama Korban Kebakaran Hutan


Dipublikasikan pada 7 years ago , Redaktur: Andrean W. Finaka, Riset : Oktanti Putri Hapsari / Desain : Resi Prasasti /   View : 9.578


Kebakaran hutan mengakibatkan kerusakan hutan dan lahan yang akan menimbulkan kerugian ekonomis dan lingkungan. Kebakaran hutan dan lahan juga menyebabkan bencana asap yang dapat mengganggu aktivitas dan kesehatan masyarakat sekitar.

Penanganan korban kebakaran hutan dibedakan menjadi korban dengan luka bakar, korban terkena paparan asap, dan korban dengan pendarahan. Simak penanganannya dalam infografis dan videografis di bawah ya…



Infografis Terkait